Selasa, 12 Februari 2019

Soal Microsoft Excel Tentang Rumus atau Formula


  1. Apakah rumus atau formula itu?
  2. Apakah yang dihasilkan sebuah rumus?
  3. Simbol apakah yang harus ditulis di awal rumus?
  4. Di mana saja rumus bisa ditulis / diketik?
  5. Sebutkan jenis-jenis operator yang digunakan pada rumus!
  6. Tuliskan simbol-simbol tiap jenis operator dan tuliskan juga kegunaan dari masing-masing simbol operator!
  7. Apakah hasil dari operator perbandingan?
  8. Buatlah rumus untuk ekspresi-ekspresi berikut ini :
    1. 2 + 3 x 4
    2. 2 + 3 x 4 + 3 x 2
    3. (2 + 3) x 4
    4. 2 + (3 x 4)
    5. (2 + 3) x 4 + (3 x 2)
    6. 22 + 3 : 2
    7. 10 : 2 + 4 x 2
    8. 10 + 2 : 4 - 2
    9. 5 - 2 x 2 : 2
    10. 23 : 3 - (2 x 3)
  9. Dari soal no. 8, hitunglah hasil-hasilnya dengan cara manual (boleh menggunakan kalkulator)!
  10. Apakah fungsi itu?
  11. Ada berapa banyakkah fungsi di Microsof Excel?
  12. Apa kaitannya fungsi dengan rumus?
  13. Apakah hasil dari sebuh fungsi?
  14. Sebutkan kelompok-kelompok fungsi!
  15. Sebutkan minimal 3 fungsi yang termasuk dari kelompok-kelompok yang disebutkan pada jawaban soal no. 14!
Selamat mengerjakan!

Tidak ada komentar: