Tata Cara Mengumpulkan Tugas :
- Tugas dikumpulkan sebelum kadaluwarsa. Pengumpulkan setelah tanggal kadaluwarsa tidak akan diperhitungkan.
- Tugas dikirim melalui e-mail dalam bentuk hyperlink ke situs dan XHTML yang dibuat ke : ilmubiner@gmail.com atau nicefx_expert@yahoo.com.
- Sebutkan nama, npm, semester dan kelas pada setiap email yg dikirim.
Tugas untuk kelas reguler pagi (expire : 22 Okt 09) :
- Buatlah sebuah situs web online yang bisa diakses oleh user di penjuru dunia.
- Isilah situs yang telah dibuat pada soal no. 1 di atas yang masing-masing memiliki link ke stiap halaman yang ada. Halaman-halaman yang harus ada :
- index.htm sebagai halaman depan
- me.htm berisi penjelasan siapa diri kamu sebenarnya
- friends.htm berisi daftar teman-teman, alamat dan no.telponnya
- kampus.htn berisi keterangan tentang kampus tempat kamu kuliah
- Buatlah satu halaman tambahan mengenai reportase kegiatan kampus yang di dalamnya menampilkan foto seperti yang telah dijelaskan di dalam kelas. Update juga link-linknya.
Tugas untuk kelas ekstensi pagi dan reguler sore (expire : 24 Okt 09 (ext. pagi), 29 Okt 09 (reg. sore)) :
- Buatlah sebuah situs web online yang bisa diakses oleh user di penjuru dunia.
- Buatlah satu halaman tambahan mengenai reportase kegiatan kampus yang di dalamnya menampilkan foto seperti yang telah dijelaskan di dalam kelas. Update juga link-linknya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar